Menyulap Limbah Kotoran Sapi jadi Penggerak Ekonomi Masyarakat

3 hari yang lalu 7
ARTICLE AD BOX
Pada 2021, PT Semen Gresik meluncurkan program Bumi Kartini yang berfokus pada tiga kegiatan utama yaitu gerakan bercocok tanam di pekarangan rumah dan pengelolaan limbah sapi menjadi pupuk organik serta pendirian bank sampah bekerja sama dengan BUMDes dan PKK (Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga) setempat.
Baca Selengkapnya