Lebih Hemat, 10 Merk Toner yang Bagus dan Bikin Cerah!

6 hari yang lalu 7
ARTICLE AD BOX

Di dunia perawatan kulit, terdapat beragam fungsi toner yang perlu kamu ketahui, seperti membantu melembapkan kulit, meredakan kemerahan, dan mengangkat sisa kotoran. Dengan manfaat tersebut, toner adalah salah satu basic skincare yang penting untuk kesehatan kulit. Jika kamu ingin menggunakan produk skincare satu ini, kamu tidak perlu repot-repot lagi mencarinya ke mana-mana. Pasalnya, berbagai brand dalam negeri telah menghadirkan merk toner yang bagus dan tidak kalah keren dibandingkan produk luar, lho. 

Jadi, penasaran ngga nih sama toner lokal yang worth-to-buy? Mulai dari brand Mineral Botanica hingga Studio Tropik, yuk, cek rekomendasi toner lokal yang bagus berikut ini! 

Rekomendasi Merk Toner yang Bagus dan Melembapkan

Merk toner yang bagus menawarkan harga, formulasi, dan manfaat yang berbeda-beda. Agar produk yang dipilih bisa sesuai dengan kebutuhan kulitmu, cek beberapa rekomendasi merk toner yang bagus berikut ini:

1. Mineral Botanica First Defense Toner 

1. merk toner yang bagus Mineral Botanica Baca Selengkapnya